Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

MENGENAL TOOLS DAN MENU BAR BESERTA FUNGSINYA PADA MACROMEDIA FLAS 8-Paling Mudah

Gambar
MACROMEDIA FLASH 8 Macromedia Flash 8 adalah salah satu program yang dapat digunakan untuk membuat suatu karya animasi, tidak sedikit para animator membuat beragam animasi, seperti animasi interaktif maupun non interaktif. Tampilan Aplikasi Macromedia Flash 8 Halaman awal Macromedia flash 8 MACAM DAN FUNGSI TOOLS PADA MACROEDIA FLASH 8 Adalah berisi kumpulan Tool yang memiliki fungsi dan kegunaan tertentu untuk melakukan design, editing maupun pengaturan gambar dan objek. Berikut macam dan fungsinya: 1.    Selection tool : untuk memilih dan memindahkan objek 2.    Subselect tool : untuk memodifikasi titik-titik pada gambar 3.     Free transform tool : untuk mentransformasikan objek secara bebas 4.    Fill transform tool : mentransformasi suatu fill objek 5.     Line tool : untuk membuat garis 6.     Lasso tool : digunakan untuk memilh bagian suatu objek secara tidak teratur 7.     Pen tool : untuk menggambar objek, mena